Cara Mematikan Antivirus di Windows 10

Dythia Novianty Suara.Com
Selasa, 17 Mei 2022 | 07:48 WIB
Cara Mematikan Antivirus di Windows 10
Windows Defender. [Microsoft]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
  1. Buka Start Menu Windows 10
  2. Pilih Update & Security
  3. Lalu pilih Windows Security
  4. Klik Virus & Threat Protection
  5. Pada bagian bawah Virus & Threat Protection Settings, pilih Manage and Setting
  6. Menonaktifkan Real Time Protection, Cloud-Delivered Protection, dan Automatic Sample Submission
  7. Selesai
Ilustrasi pembaruan Windows 10. [Shutterstock]
Ilustrasi pembaruan Windows 10. [Shutterstock]

Jika ingin mengembalikannya, kamu dapat mengaktifkan kembali dengan kebalikan cara di atas. [Jeffry francisco]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI