Untuk mekanismenya, bibit pohon Hari Bumi yang berhasil dipanen dalam game Shopee Tanam dapat diklaim dan ditukar menjadi bibit pohon kopi yang ditanam di Hutan Kota Pesanggrahan Sangga Buana.
Pengguna Shopee yang telah ikut berdonasi pohon akan mendapatkan apresiasi dalam bentuk 100 Koin Shopee dan sertifikat yang bisa dibagikan di media sosial.