- Lawan RRQ Hoshi: Alter Ego, Rebellion, dan EVOS Legends
- Lawan ONIC Esports: BTR Alpha, EVOS Legends, Geek Fam, dan Alter Ego
- Lawan Aura Fire: Geek Fam, Alter Ego, dan Rebellion Zion
- Lawan EVOS Legends: Geek Fam, ONIC Esports, BTR Alpha, dan RRQ Hoshi
Dilihat dari daftar di atas, Aura Fire mempunyai kans lebih besar untuk merangsek ke posisi lebih tinggi. Meski begitu, mereka harus mewaspadai perlawanan ketat dari dua tim terbawah MPL Season 9.
Laga El Clasico RRQ vs EVOS bisa membuat persaingan untuk menuju ke Upper Bracket menjadi lebih seru. Itulah tadi deretan peluang lolos ke Upper Bracket Playoffs MPL Season 9, mana tim eSports Mobile Legends favorit kalian?