Juarai Call of Duty: Mobile Major Series Season 6, Galaxio Cepheus Wakili Indonesia di Turnamen Regional

Liberty Jemadu Suara.Com
Senin, 07 Maret 2022 | 22:50 WIB
Juarai Call of Duty: Mobile Major Series Season 6, Galaxio Cepheus Wakili Indonesia di Turnamen Regional
Galaxio Cephus juarai Call of Duty: Mobile Major Series Season 6 dalam partai grand final Minggu (6/3/2022). [Antara/Garena]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Meskipun Galaxio Cepheus dan DG Esports sebelumnya bersaing di Major Series Season 6 untuk memperebutkan gelar juara, namun kedua tim sama-sama akan bertanding mewakili Indonesia di turnamen regional. [Antara]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI