SpaceX saat ini mengenakan biaya 500 dolar AS atau sekitar Rp 7,18 juta untuk terminal dan 100 dolar AS atau senilai Rp 1,44 juta per bulan untuk layanan internet standar.
Perusahaan menambahkan layanan premium dengan biaya 500 dolar AS per bulan dengan terminal 2.500 dolar AS atau kisaran Rp 35,93 juta.
Namun, SpaceX tidak segera menanggapi permintaan komentar.