Setelah digunakan, Balik Sukma dapat digunakan kembali setelah 3 menit.
Sistem baru ini diterapkan agar dinamika yang terjadi dalam permainan menjadi lebih berimbang antara tim penyerang dan tim bertahan, sehingga tiap tim dapat bermain dengan lebih strategis.
Itu dia tadi beberapa update terbaru dalam game Lokapala: Saga of the Six Realms.
Hadirnya beberapa update di atas akan menambah warna dan keseruan Para Ksatriya di Svaka Lokapala.
Selain beberapa update di atas, ada juga pembaruan dan perbaikan lain, di antaranya:
![Lokapala: Saga Of The Six Realm, hadirkan fitur baru. [Anantarupa Studios]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2022/02/16/35890-lokapala-saga-of-the-six-realm.jpg)
- Neera Meningkatkan kualitas efek visual dalam game
- Handaru : Meningkatkan kualitas efek visual dalam game
- Icon Saka pendatang & event pemain baru sekarang dipindahkan ke halaman beranda.
- Memperbaiki pembelian otomatis equipment yang tidak berfungsi
- Memperbaiki chat global.