Daftar 5 Game Indonesia yang Paling Ditunggu di 2022

Liberty Jemadu Suara.Com
Senin, 07 Februari 2022 | 18:28 WIB
Daftar 5 Game Indonesia yang Paling Ditunggu di 2022
Ilustrasi game Coral Island besutan Stairway Games. [Dok Stairway Games]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Bedanya, kamu tentu akan bertemu dengan beberapa karakter baru di dalamnya. kamu juga bisa mempengaruhi kisah cerita mereka nantinya. Chorus Worldwide sebagai publisher, Coffee Talk Episode 2: Hibiscus & Butterfly sendiri rencananya rilis di tahun 2022, dengan PC sebagai platform rilis yang baru dikonfirmasikan sejauh ini.

5. Potion Permit
Game besutan MassHive Media ini akan memberikan kamu tugas untuk menjadi ahli kimia dan membantu menyembuhkan penduduk di kota kecil. Nantinya, para pemain akan menjadi dokter dan tinggal di kota Moonbury yang memiliki jumlah penduduk 30 orang.

Warga yang merasa sedih akan mendatangi kamu untuk berkonsultasi dan kamu memiliki tugas untuk mendiagnosis gejala mereka dan meramu obat untuk mereka. Kamu bisa berpetualang di sekitar kota untuk menemukan sumber daya untuk membuat obat-obatan. Potion Permit dijadwalkan bakal rilis di tahun 2022, namun belum ada jadwal spesifik secara resmi.

Itulah 5 game Indonesia atau game lokal paling ditunggu yang siap menemani waktu luang kamu. Game mana yang ingin kamu mainkan? [Pasha Aiga Wilkins]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI