Untuk itu penting bagi Indonesia tidak hanya dari pemerintah namun juga masyarakat dan lembaga- lembaga lainnya untuk berperan aktif menyukseskan gerakan literasi digital nasional. Dengan demikian Indonesia bisa meraih indeks literasi digital yang memuaskan di kemudian hari.
Dalam survei terbaru Kementerian Kominfo bersama Kata Data Insight Center (KIC), Indonesia di 2021 memiliki indeks literasi digital dengan level sedang dengan skor 3,49. [Antara]