5 Aplikasi Edit Video TikTok tanpa Watermark

Dythia Novianty Suara.Com
Kamis, 06 Januari 2022 | 13:25 WIB
5 Aplikasi Edit Video TikTok tanpa Watermark
Ilustrasi TikTok. [Aaron Weiss/Unsplash]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

PowerDirector memberikan hasil video editing dengan resolusi 4K, selain itu kamu bisa dengan mudah membuat video lebih stabil, menyesuaikan kecepatan, dan menambahkan animasi di dalamnya.

4. Quik - Free Video Editor

Aplikasi edit video TikTok tanpa watermark bernama Quik ini dirilis pada 2016 oleh GoPro.

Aplikasi ini dilengkapi dengan berbagai macam fitur dan tools yang cukup mumpuni untuk menghasilkan video yang menarik.

Namun, Quik menampilkan watermark pada hasil video yang kamu edit, tapi tidak perlu khawatir karena kamu bisa menghapus dan menghilangkan watermark tersebut sendiri tanpa harus membayar.

5. Free Vlog Maker, Music Video Editor, Photo Editor Google PlayStore

Free Vlog Maker, Music Video Editor, Photo Editor Google PlayStore. [Androidout]
Free Vlog Maker, Music Video Editor, Photo Editor Google PlayStore. [Androidout]

Aplikasi edit video TikTok tanpa watermark selanjutnya memiliki nama yang cukup panjang yaitu Free Vlog Maker, Music Video Editor, Photo Editor Google PlayStore.

Banyak fitur yang bisa kamu gunakan pada aplikasi ini mulai dari edit video, theme, background music, hingga subtitle, filter dan masih banyak fitur-fitur menarik lainnya. [Jeffry francisco]

Baca Juga: Lakukan Ini Untuk Mayang, Aksi Pedagang Bikin Publik Debat sampai Bawa Nama Doddy Sudrajat

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI