MediaTek Dimensity 9000 dibekali one-core Cortex X2 dengan clock speed 3,05 GHz, three-core Cortex A710 dengan clock speed 2,85 GHz, dan four-core Cortex A510 dengan kecepatan 1,8 GHz.
Dimensity 9000 digadang bakal menjadi pesaing Snapdragon 888 dan 888 Plus yang sudah diluncurkan beberapa bulan lalu.