Di lokasi demo, pelanggan yang sudah memiliki smartphone yang mendukung 5G XL Axiata bisa mencoba langsung layanan 5G XL Axiata dari handset pelanggan.
![Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G. Plate bersama Direktur Jenderal Sumber Daya dan Perangkat Pos dan Informatika, Ismail (kanan) dan Presiden Direktur XL Axiata Dian Siswarini saat pengumuman izin internet 5G komersial untuk XL, Kamis (12/8/2021). [Antara]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/08/12/18483-xl-axiata-internet-5g.jpg)
Selain Medan, Banjarmasin dan Makassar, sejak 18 Agustus 2021, demo 5G XL Axiata juga sudah tersedia di Jakarta, Depok, Bandung, Yogyakarta, dan Surabaya.