3. Andrew
Karakter ini memiliki kemampuan utama dalam meningkatkan pertahanan armor. Kerusakan Vest dapat berkurang seiring dengan level yang dimiliki karakter Andrew.
Karena itu, Andrew layak menjadi salah satu karakter kuat di FF yang sulit untuk dikalahkan.
4. Miguel
Dalam permainan, karakter ini memiliki kekuatan utama untuk menambah Energy Point ketika berhasil mendapatkan kill.
Miguel sangat cocok bagi pemain yang senang bermain secara party, sehingga dapat membuat rekan satu tim menjadi lebih kuat.

5. Kelly
Kelly merupakan karakter lama dalam game yang mendapatkan Awakening dalam pembaruan Maret lalu.
Usai mendapatkan pembaruan, karakter ini menjadi sangat kuat dan diperhitungkan dalam pertempuran.
Baca Juga: Gamers Wajib Tahu, 5 Senjata Free Fire Keren
Kemampuan Kelly mencakup peningkatan Movement Speed dan damage yang diberikan sangat besar terhadap lawan.