Hubble Abadikan Gambar Galaksi Melengkung, Bukti Kebenaran Teori Einstein

Jum'at, 27 Agustus 2021 | 19:37 WIB
Hubble Abadikan Gambar Galaksi Melengkung, Bukti Kebenaran Teori Einstein
Teleskop Hubble. [Hubblesite.org]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Meskipun cahaya bergerak dalam garis lurus, cahaya yang bergerak melalui wilayah ruang-waktu yang melengkung juga bergerak dalam kurva, menghasilkan lingkaran cahaya.

Dilansir dari Live Science, Jumat (27/8/2021), para astronom telah mengidentifikasi ratusan cincin yang disebut Einstein ini.

Tidak hanya gambar penampakannya yang diburu, pengamatan dapat meningkatkan detail yang bisa dilihat para astronom di galaksi yang sangat jauh.

Albert Einstein. [Jackie Ramirez/Pixabay]
Albert Einstein. [Jackie Ramirez/Pixabay]

Selain itu, cincin Einstein juga dapat membantu para ilmuwan melihat sekilas objek-objek yang terlalu gelap untuk dilihat berkat cahaya jauh yang melengkung.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI