Rilis Trailer Sinematik, Halo Infinite Meluncur Desember 2021

Kamis, 26 Agustus 2021 | 20:03 WIB
Rilis Trailer Sinematik, Halo Infinite Meluncur Desember 2021
Gameplay Halo Infinite. (YouTube/ Xbox)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Fitur ini merupakan semacam creation tool dalam Halo Infinite yang memungkinkan pemain untuk membuat peta unik, mode permainan, dan fitur lain berdasarkan kreasinya sendiri.

Mengingat Halo Infinite direncanakan sebagai judul unggulan, semoga saja penggemar dapat merasakan pengalaman maksimal ketika Halo Infinite meluncur pada Desember mendatang. Trailer terbaru Halo Infinite bisa dilihat melalui LINK INI. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI