Perbandingan Spesifikasi Oppo Reno6 Pro 5G vs Poco F3, Pilih Mana?

Kamis, 19 Agustus 2021 | 19:10 WIB
Perbandingan Spesifikasi Oppo Reno6 Pro 5G vs Poco F3, Pilih Mana?
Oppo Reno6 Pro 5G diluncurkan di Indonesia, Kamis (19/8/2021). [Oppo Indonesia]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Poco F3 muncul dengan Snapdragon 870 dengan opsi penyimpanan 6GB+128GB dan 8GB+256GB. Baterainya berkapasitas 4.520mAh dengan fast charging 33W.

Harga Oppo Reno6 Pro 5G vs Poco F3
Harga Oppo Reno6 Pro 5G di Indonesia dijual Rp 10.999.000. Sementara harga Poco F3 6GB+128GB dibanderol Rp 4.999.000, lalu varian 8GB+256GB dijual Rp 5.499.000.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI