Duh! Pengembang AstraZeneca Pesimis Herd Immunity Sulit Dicapai, Ini Alasannya

Jum'at, 13 Agustus 2021 | 17:49 WIB
Duh! Pengembang AstraZeneca Pesimis Herd Immunity Sulit Dicapai, Ini Alasannya
Ilustrasi herd immunity. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Menurut Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC) Amerika Serikat, individu yang divaksinasi dan terkena varian Delta 25 kali lebih kecil kemungkinannya mengalami gejala parah atau meninggal dunia.

Mayoritas yang terinfeksi hanya akan mengalami gejala ringan atau tidak sama sekali.

Namun, semakin banyak bukti menunjukkan bahwa dengan adanya varian Delta, orang yang telah divaksinasi pun masih dapat menularkan virus.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI