Awas! Pesan Telegram Punya Celah dan Bisa Dimanipulasi

Selasa, 20 Juli 2021 | 13:39 WIB
Awas! Pesan Telegram Punya Celah dan Bisa Dimanipulasi
Telegram. [Christian Wiediger/Unsplash]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dalam laporan yang diunggah di blog resmi, mereka mengatakan empat celah tersebut tidak lagi relevan.

"Secara keseluruhan, tidak ada perubahan yang kritis, karena tidak ada cara untuk menguraikan atau merusak pesan yang ditemukan," kata Telegram.

Ilustrasi aplikasi Telegram pada sebuah ponsel pintar. (Shutterstock)
Ilustrasi aplikasi Telegram pada sebuah ponsel pintar. (Shutterstock)

Lebih lanjut, Telegram juga menerima setiap temuan baru yang membantu mereka untuk lebih meningkatkan keamanan protokolnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI