Lucy Bawa Kapsul Waktu untuk Penduduk Bumi Masa Depan, Ada Kutipan Queen

Dythia Novianty Suara.Com
Rabu, 14 Juli 2021 | 16:30 WIB
Lucy Bawa Kapsul Waktu untuk Penduduk Bumi Masa Depan, Ada Kutipan Queen
Pesawat luar angkasa NASA, Lucy. [NASA]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Asteroid itu menarik karena diperkirakan terbentuk di tata surya awal, sama seperti fosil Lucy membantu ahli paleoantropologi memahami evolusi manusia.

Harapannya adalah bahwa pesawat ruang angkasa Lucy akan memberi tahu NASA tentang evolusi tata surya.

Lucy adalah produk dari Discovery Program, inisiatif NASA yang menghasilkan misi DAVINCI+ dan VERITAS ke Venus.

Logo NASA. [Shutterstock]
Logo NASA. [Shutterstock]

Misi Lucy akan berakhir pada 2033, sekitar waktu yang sama pesawat ruang angkasa itu sampai ke Venus.

Tapi, Lucy akan terpental antara Trojan dan Bumi setidaknya selama ratusan ribu tahun.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI