Segera Hapus! Terlihat Normal, Aplikasi Android Ini Curi Kata Sandi Facebook

Dythia Novianty Suara.Com
Minggu, 04 Juli 2021 | 07:31 WIB
Segera Hapus! Terlihat Normal, Aplikasi Android Ini Curi Kata Sandi Facebook
Ilustrasi hacker membobol kata sandi. (Pixabay/ TheDigitalWay)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Itu adalah hal yang benar untuk dilakukan oleh Google, tetapi tetap saja hanya menimbulkan rintangan minimal bagi para pengembang.

Mereka dapat dengan mudah mendaftar untuk akun pengembang baru dengan nama berbeda, hanya menelan biaya satu kali sebesar 25 dolar AS.

Siapa pun yang telah mengunduh salah satu aplikasi di atas harus memeriksa perangkat dan akun Facebook mereka secara menyeluruh untuk mencari tanda-tanda penyusupan.

Mengunduh aplikasi antivirus Android gratis dari perusahaan keamanan terkenal dan memindai aplikasi berbahaya tambahan juga bukan ide yang buruk.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI