Unggahan yang telah dilihat sebanyak lebih dari 110.700 penayangan dan disukai sebanyak lebih dari 6.067 kali oleh sesama pengguna TikTok itu pun menuai beragam komentar.
"Aku kemaren juga pernah Covid-19 dan kucingku selalu deket aku saat isolasi. Tapi alhamdulillah kucingku aman, cepet sembuh yaa kalian," tulis akun @ayiyolanda.
"Sama kayak aku, dulu sekeluarga positif Covid-19 dan kucingku lagi hamil. Dia juga ketularan panas tinggi, sedihnya kandungannya sampe keguguran," komentar @summer_clue.
![Kucing positif Covid-19. [TikTok]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/06/22/77075-kucing-positif-covid-19.jpg)
"Get well soon kalian! Sama banget kayak kucing aku, pas aku Covid-19 dia juga demam tinggi dan muntah-muntah huhu," ungkap @rgtxml.
"Saran aja jangan seruangan sama kucingnya. Manusia bisa nularin ke kucing, tapi kucing nggak bisa nularin ke manusia," tambah @nikaaeys.