Video yang telah dilihat sebanyak lebih dari 10,6 juta penayangan dan disukai sebanyak lebih dari 1,6 juta kali oleh sesama pengguna TikTok itu pun menuai beragam komentar.
![BTS Meal versi King Nassar. [TikTok]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/06/20/27466-bts-meal-versi-king-nassar.jpg)
"Nggak kalah nih sama BTS," tulis akun @userdoang__.
"Yang versi Nassar kayaknya lebih limited edition," komentar @zzdnjiun.
"Jangan lupa membeli Nassar Meal ya, rasanya seperti mati lampu. Ingat yang ada nastarnya wkwk," tambah @cikisianipar.
"Ngakak banget liatnya, ada-ada aja idenya," ungkap @archiiii.