NASA Persiapkan Penerbangan ke-6 Helikopter di Mars

Sabtu, 22 Mei 2021 | 11:00 WIB
NASA Persiapkan Penerbangan ke-6 Helikopter di Mars
Ingenuity, helikopter NASA berhasil terbang di Mars, pada Senin (19/4/2021). [AFP/NASA]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Helikopter akan menghabiskan sekitar 140 detik di udara dan mencapai kecepatan tertinggi 4 meter per detik.

Di sisi lain, penjelajah Perseverance akan bersiap-siap untuk operasi misinya sendiri, sehingga kali ini tidak akan mengambil gambar eksplorasi Ingenuity.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI