Cara Menghilangkan Watermark Filmora

Rifan Aditya Suara.Com
Selasa, 11 Mei 2021 | 13:35 WIB
Cara Menghilangkan Watermark Filmora
Cara menghilangkan watermark Filmora - Filmora, aplikasi edit video (filmora.wondershare.com)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

5.      Pilih opsi register pada menu bar di bagian atas, atau opsi help jika veris FIlmora Anda belum tersedia pilihan register

6.      Klik offline activation/activate filmora 9

7.      Setelah itu akan muncul opsi untuk Log In lewat akun Filmora Anda, abaikan saja

8.      Pada bagian bawah akan muncul dialog dengan sebuah link, klik tombol ‘click here’ pada kotak dialog tersebut

9.      Masukkan salah satu  licensed email serta registration code yang ada pada awal artikel ini lalu klik Activate

10.  Tunggu hingga proses selesai maka video hasil editing di FIlmora Anda akan dapat diunduh tanpa meninggalkan watermark

Secara keseluruhan Filmora premium dan gratis sebenarnya tidak ada perbedaan, fitur-fitur yang disediakan pun sama. Hanya saja hasil akhir Filmora gratis akan meninggalkan watermark dari Filmora. Sementara pada versi premium akan menghasilkan video yang bersih.

Demikian cara menghilangkan watermark Filmora yaitu dengan melakukan registrasi Filmora.

Kontributor : Hillary Sekar Pawestri

Baca Juga: Cara Edit Video dengan HP? Ini Deretan Aplikasinya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI