RRQ Albert Raih MVP Babak Reguler MPL Season 7, Statistiknya Ciamik!

Selasa, 20 April 2021 | 15:19 WIB
RRQ Albert Raih MVP Babak Reguler MPL Season 7, Statistiknya Ciamik!
RRQ Albert. (Instagram/ rrq_alberttt)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
RRQ Albert raih MVP Regular Season MPL Season 7. (Instagram/ mpl.id.official)
RRQ Albert raih MVP Regular Season MPL Season 7. (Instagram/ mpl.id.official)

ONIC Sanz meroket dari 45 poin menuju 80 poin di pekan kedelapan setelah menyabet MVP of the Week dan 2x Daily MVP. Namun Sanz masih belum mampu menyalip perolehan dari Albert.

Albert Nielsen Iskandar atau pemilik IGN Alberttt di RRQ Hoshi berhasil mencatat capaian mengagumkan. Salah satu jungler terbaik di MPL Indonesia ini meraih rata-rata KDA 7,8, perolehan GPM 748,2, dan mencetak 191 Kill.

Mengingat ia menjadi MVP Regular Season, cukup menarik apakah RRQ Albert bisa mengantarkan timnya menuju hasil maksimal di play-off MPL Season 7 atau tidak.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI