Left 4 Dead 2 merupakan game PC ringan yang memiliki genre survival. Game ini bisa dimainkan secara bersama-sama oleh orang lain secara online. Left 4 Dead 2 menyajikan pertarungan dengan menyelamatkan diri dari kejaran zombie. Game ini memiliki spesifikasi minimum dengan prosesor Intel Pentium 4 3.0GHz dengan RAM 2 GB dan pengolah grafis minimal Nvidia GeForce 6600 atau ATI Radeon X800.
Demikian adalah daftar rekomendasi game PC ringan terbaik dan seru untuk dimainkan di lapotop maupun komputer. Walaupun tidak memiliki spesifikasi yang tinggi, game ini tentunya tidak akan membuat lag.
Kontributor : Muhammad Zuhdi Hidayat