Awas! Scam Netflix Berkedok Ancaman Penangguhan Keanggotaan

Dythia Novianty Suara.Com
Senin, 18 Januari 2021 | 06:00 WIB
Awas! Scam Netflix Berkedok Ancaman Penangguhan Keanggotaan
Ilustrasi aplikasi Netflix. [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Justru, perusahaan mengimbau bahwa jika kamu menerima pesan teks atau email mencurigakan yang tampaknya berasal dari Netflix, jangan klik tautan apa pun atau buka lampiran apa pun. Alih-alih, teruskan email tersebut ke [email protected].

“Jika email Anda ditolak saat Anda meneruskannya, itu berarti kami telah menerima salinan pesan phishing tersebut. Anda tidak perlu melakukan apa pun kecuali menghapus email atau pesan,” pungkasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI