Bocoran Terbaru, Redmi K40 Pro Bawa Refresh Rate Tinggi?

Kamis, 19 November 2020 | 07:00 WIB
Bocoran Terbaru, Redmi K40 Pro Bawa Refresh Rate Tinggi?
Logo Redmi. (GSM Arena)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Redmi K30 Pro. (Redmi)
Redmi K30 Pro. (Redmi)

Ia menyatakan bahwa HP baru ini bakal ditenagai dengan chipset bersistem fabrikasi 5 nm.

Digital Chat Station memberikan bocoran serta mengklaim bahwa perangkat yang dimaksud diduga Redmi K40 Pro. Sementara chipset yang ada pada pernyataan dari petinggi Xiaomi adalah Snapdragon 875.

Kabarnya, Redmi K40 Pro bakal menjadi salah satu HP flagship pertama yang menggunakan Snapdragon 875. Sementara versi regulernya, Redmi K40, akan diotaki Snapdragon 775 yang didesain untuk kelas menengah.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI