Dibekali Snapdragon 865, Redmi K30S Resmi Dibanderol Rp 5 Jutaan

Rabu, 28 Oktober 2020 | 15:15 WIB
Dibekali Snapdragon 865, Redmi K30S Resmi Dibanderol Rp 5 Jutaan
Redmi K30S. (Xiaomi China)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Masih belum diketahui apakah Redmi K30S akan meluncur ke Indonesia atau tidak. Redmi K30S diluncurkan di China dengan banderol 2.599 yuan atau Rp 5,7 juta untuk varian memori terendah (8GB/128GB).

Sementara varian memori tertingginya dapat dibeli seharga 2.799 yuan atau Rp 6,1 juta. Ditenagai chipset Snapdragon 865, Redmi K30S bisa menjadi flagship killer bagi para kompetitornya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI