Catat! Daftar Game Baru Dirilis Oktober 2020

Kamis, 01 Oktober 2020 | 09:00 WIB
Catat! Daftar Game Baru Dirilis Oktober 2020
Mario Kart Live: Home Circuit. [Nintendo]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Game yang mengusung genre role playing ini dikembangkan oleh Game Freak dan diterbitkan oleh The Pokémon Company dan Nintendo. Game akan dirilis pada 22 Oktober 2020 untuk Nintendo Switch dan bagian dari Expansion Pass.

Penambahan Expansion Pass digunakan untuk menggantikan kebutuhan akan versi ketiga atau sekuel dari Sword and Shield.

Pokémon Sword & Shield: The Crown Tundra. [Pokemon]
Pokémon Sword & Shield: The Crown Tundra. [Pokemon]

The Crown Tundra berpusat di sekitar Pokémon Calyrex yang legendaris, menyerupai campuran rusa, tanaman bersalju, dan permata Crown. Dalam gameplay, seorang karakter lelaki bernama Peony akan menunjuk pemain sebagai pemimpin tim penjelajahannya di Crown Tundra.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI