3 Cara Mudah Cek Nomor Indosat

Rifan Aditya Suara.Com
Kamis, 27 Agustus 2020 | 13:35 WIB
3 Cara Mudah Cek Nomor Indosat
Peluncuran Indosat Ooredoo
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
  1. Jika Anda pelanggan kartu Indosat prabayar seperti IM3 Ooredoo dan Mentari Ooredoo, hubungi nomor 100 atau 185.
  2. Jika Anda pelanggan kartu Indosat pascabayar seperti Matrix Ooredoo, hubungi nomor 111.
  3. Anda juga dapat menghubungi CS Indosat melalui telepon rumah/PSTN ke nomor +6221 5438 8888 atau +6221 3000 3000.

Sebagai tips tambahan, Anda dapat menggunakan layanan pascabayar Matrix Ooredoo untuk menghemat biaya telepon. Pasalnya, dengan menggunakan layanan ini, layanan telepon tersebut tidak dipungut biaya.

Itu dia cara cek nomor indosat, mudah bukan?

Kontributor : Theresia Simbolon

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI