Ditipu Penumpang Hingga Kehilangan Motor, Warganet Ramai Bantu Tukang Ojek

Senin, 03 Agustus 2020 | 14:30 WIB
Ditipu Penumpang Hingga Kehilangan Motor, Warganet Ramai Bantu Tukang Ojek
Ilustrasi tukang ojek. [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Ya Allah ikut nangis seneng banget," tulis akun @sofiafdd_.

"Alhamdulillah. Semoga sehat selalu dan semoga rezeki hamba Allah yang menyumbangkan dilipat gandakan. Sehat terus bapaknya," komentar @Nurul7x.

"Terharu. Gob*** banget emang manusia-manusia jahat zaman sekarang, mencuri tidak pandang bulu," tambah @kaleanderr.

"Kasian sama yang kena tipu gini. Tega banget penumpangnya duh. Di daerah saya pernah ada ojol yang kayak gini juga, tapi lebih parah. Kendaraannya dicuri dan kepalanya berdarah banget sampe koma. Waktu itu RW setempat saya berusaha cari identitasnya dan akhirnya ketemu. Hati-hati ya," ungkap @Leerapeach.

Baca Juga: Body Shaming, Tanggapan Penjual Ini Bikin Geram Warganet

"Maaf ya, pak. Gara-gara orang jahat, motor bapak jadi harus hilang seperti itu. Semoga cepat dapat pengganti yang lebih baik. Semangat terus mencari rezekinya. Saya cuma bisa bantu do'a. Insya Allah ada orang-orang baik yang hadir untuk bapak. Aamiin," cuit @huimangobso.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI