Cara Hapus Akun Instagram Lewat Website dan Aplikasi

Dany Garjito Suara.Com
Jum'at, 24 Juli 2020 | 13:08 WIB
Cara Hapus Akun Instagram Lewat Website dan Aplikasi
Ilustrasi Instagram. [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Menonaktifkan akun Instagram bisa jadi salah satu pilihan ketika Anda merasa sosial media memberikan dampak buruk bagi kesehatan mental maupun kehidupan. Namun, sudahkah Anda mengetahui cara hapus akun Instagram?

Tak sedikit orang yang memutuskan untuk menghapus atau menonaktifkan akun Instagramnya karena berbagai alasan. Misalnya, karena ingin fokus dengan pekerjaan, pengaruh di media sosial yang membuat mereka terjebak dalam pusaran gaya hidup yang berlebihan, hingga merasa bahwa media sosial mengganggu ketenangan para penggunanya.

Memang, menurut banyak penelitian, terlalu lama bermain media sosial juga bisa berdampak negatif bagi kesehatan mental. Berikut ini cara mudah menghapus akun Instagram.

1. Cara Menghapus Akun Instagram Lewat Website

Baca Juga: Cara Transfer Pulsa Indosat, Mudah dan Praktis

Pertama, masuk ke situs https://www.instagram.com/accounts/remove/request/permanent/. Kemudian, klik pilihan 'Mengelola Akun Anda' lalu dilanjutkan dengan mengklik opsi 'Hapus Akun Anda'. Selanjutnya, pilih salah satu alasan yang mendasari Anda untuk menghapus akun. Beberapa pilihan alasan menghapus akun Instagram yang bisa Anda pilih ialah:

- Ingin menghapus sesuatu

- Masalah privasi

- Terlalu banyak Iklan

- Tidak dapat menemukan orang untuk diikuti

Baca Juga: Cara Download Video Youtube Tanpa Aplikasi dan Dengan Aplikasi

- Terlalu sibuk/terlalu mengganggu

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI