Lebih lengkap soal zodiak dan kekeliruannya bisa dibaca di sini.
Kesimpulan
Berita tentang NASA menemukan zodiak baru itu adalah salah dan telah dibantah oleh lembaga antariksa Amerika Serikat itu sendiri. Hoaks soal zodiak baru itu rutin muncul dan berawal dari blog NASA soal astrologi pada 2016 lalu.
Sumber
Baca Juga: Uni Emirat Arab Sukses Luncurkan Misi Mars Pertama
https://twitter.com/NASA/status/1283918088723935234
https://www.cbsnews.com/news/nasa-has-not-discovered-a-new-zodiac-sign-ophiuchus/