3. Jangan gunakan instrumen dengan medan pandang sempit
4. Jika objek sangat redup, gunakan perangkat yang memiliki fitur go-to dan tracking/guiding-nya bagus
5. Ambil shutter speed yang panjang, tetapi jangan terlalu panjang
6. Jika komet redup, ambil citra yang sama berulang kali dan ambil citra kalibrasi (bias, dark, flat) lalu tumpuk (stack).
Baca Juga: Wow! Teleskop Hubble Abadikan Pecahnya Komet ATLAS
7. Timing sangat penting.
8. Untuk pengambilan Non-tracking (menghindari trail), gunakan kamera biasa dan tripod. Atur Shutter speed 500/focal length (mm). Atur crop sensor Canon 1.6 dan Nikon 1.5.
Jangan sampai terlewatkan fenomena Komet NEOWISE ini ya!