Gratis dan Mudah, Ini 5 Aplikasi Download Lagu di Android

Rabu, 24 Juni 2020 | 10:55 WIB
Gratis dan Mudah, Ini 5 Aplikasi Download Lagu di Android
Ilustrasi mendengarkan lagu. [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3. SONGily

Aplikasi download lagu, SONGily. [Google Play Store]
Aplikasi download lagu, SONGily. [Google Play Store]

Aplikasi sebesar 3 MB yang dapat diunduh melalui Google Play Store secara gratis ini menawarkan berbagai jenis lagu yang bisa diunduh, mulai dari artis mainstream hingga yang tidak dikenal. Sayangnya, versi gratis dari SONGily memiliki iklan.

Setiap lagu yang ditampilkan, pengguna bisa memutarnya untuk didengar terlebih dahulu sebelum diunduh. Baru-baru ini, aplikasi menambahkan fitur baru yang memungkinkan pengguna dapat mengunduh video juga.

4. TubeMate

Baca Juga: Injustice Gods Among Us Ultimate Edition Jadi Game Gratis, Segera Download!

Aplikasi TubeMate memungkinkan pengguna mengunduh video YouTube dalam sejumlah format, termasuk audio. Sayangnya, aplikasi ini tidak tersedia di Google Play Store.

Aplikasi download lagu, TubeMate. [TubeMate]
Aplikasi download lagu, TubeMate. [TubeMate]

Format yang disediakan mencakup MP4 dan MP3. Ketika pengguna akan mengunduh video sebagai audio, pengguna juga akan diminta untuk mengunduh video MP3 Konverter yang disinkronkan dengan TubeMate untuk mengkonversi video ke audio.

5. Audiomack

Aplikasi sebesar 15 MB ini tersedia secara gratis di Google Play Store. Audiomack merupakan aplikasi yang cocok bagi pengguna yang takut melanggar hak cipta ketika mengunduh suatu lagu.

Aplikasi download lagu, Audiomack. [Google Play Store]
Aplikasi download lagu, Audiomack. [Google Play Store]

Audiomack menyediakan berbagai jenis genre musik, yang mencakup hip-hop, elektronik, hingga reggae.

Baca Juga: Overcooked Jadi Game Gratis di Epic Games Store, Buruan Download

Aplikasi ini memberikan platform untuk artis tanpa outlet distribusi resmi, tetapi masih memiliki sistem penyaringan konten untuk memastikan lagu-lagu yang tersedia berkualitas baik.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI