KPopers Abis, Driver Ojol Ini Chat Customer Pakai Bahasa Korea

Selasa, 16 Juni 2020 | 19:53 WIB
KPopers Abis, Driver Ojol Ini Chat Customer Pakai Bahasa Korea
Ilustrasi ojek online. (Suara.com/Ema Rohimah)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

''Semua akan kekoreaan pada waktunya'' tulis komentar netizen lainnya.

''Berasa disamperin oppa beneran'' komentar netizen di Twitter.

''Sumpah gue juga pernah nemu driver ojol kek gini'' tulis netizen lainnya.

Unggahan percakapan driver ojol dengan customer memakai Bahasa Korea ini lantas viral di Twitter dan mendapatkan lebih dari 7,5 ribu retweets dan 25 ribu likes, bagaimana menurut kamu?

Baca Juga: Kembali Beroperasi, Begini Suasana Mal Kota Kasablanka

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI