4 Fitur Samsung Galaxy S20 Ultra yang Bikin WFH Tetap Produktif

Minggu, 26 April 2020 | 21:01 WIB
4 Fitur Samsung Galaxy S20 Ultra yang Bikin WFH Tetap Produktif
Samsung Galaxy S20 Ultra di Jakarta, Kamis (13/2/2020). [Suara.com/Tivan Rahmat]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Multilayar dengan Samsung DEX

Bagi pengguna Galaxy S20 Ultra yang bekerja di bidang desain grafis, ponsel ini bisa dihubungkan dengan Samsung DEX.

Pengguna dapat menggambar dengan menggunakan touch screen ponsel, dan melihat hasil gambar tersebut pada layar monitor dengan mudah.

Ringkasnya, Samsung DEX bisa memberikan kemudahan tanpa mengorbankan detail dari obyek yang digambar.

Baca Juga: Penasihat LN Donald Trump: Kim Jong Un Kemungkinan Meninggal atau Lumpuh

Selain itu, Samsung Dex juga cocok bagi pengguna yang ingin tetap bekerja sambil menonton video di YouTube atau aplikasi streaming lainnya karena bisa berjalan bersamaan secara multilayar.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI