Ngeri! 7 Tempat Paling Menyeramkan di Alam Semesta

Senin, 30 Desember 2019 | 07:59 WIB
Ngeri! 7 Tempat Paling Menyeramkan di Alam Semesta
Screaming Skull. [NASA]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

2. Nebula Tengkorak atau Nebula Rosette

Nebula ini merupakan wilayah H II berbentuk bola raksasa yang terletak di dekat salah satu ujung awan molekul raksasa di wilayah Monoceros di dalam rumah kita sendiri, galaksi Bima Sakti.

Gugus dan nebula terletak pada sekitar 5.000 tahun cahaya dari Bumi dan berukuran 130 tahun cahaya.

Nebula Rosette. [Wikimedia]
Nebula Rosette. [Wikimedia]

Masa nebula diperkirakan sekitar 10.000 kali lebih besar jika dibandingkan massa Matahari.

Baca Juga: iPad Pro 2020 Dipersenjatai Tiga Kamera ?

Cukup menyeramkan, jika diperhatikan secara detail, bentuk nebula akan menyerupai tengkorak.

3. Nebula Hantu (IC 63)

Nama Nebula ini adalah IC 63. Tidak banyak penjelasan yang spesial tentang nebula ini selain bentuknya saja yang aneh dan menyeramkan.

IC 63. [NASA]
IC 63. [NASA]

Mirip seperti hantu berjubah tudung semacam penyihir jahat.

Ghost Nebula atau Nebula Hantu merupakan nebula refleksi yang terletak di konstelasi Cepheus.

Baca Juga: Perangkat Wearable Rekomendasi Isi Libur Tahun Baru

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI