4. Xiaomi Mi A3
Xiaomi Mi A3 menawarkan spesifikasi yang cukup menggiurkan di kelas menengah terjangkau.
Perangkat membawa layar Super AMOLED 6,01 inci beresolusi HD Plus dengan lapisan Corning Gorilla Glass 5.
Smartphone dilengkapi baterai berkapasitas 4030 mAh dengan fitur fast charging 18 W.
Baca Juga: Google Cloud Print Segera Temui Ajal
Xiaomi Mi A3 dibekali 3 kamera belakang berkonfigurasi 48 MP (f/1.8) + 8 MP (f/2.2) + 2 MP (f/2.4) dan kamera selfie 32 MP (f/2.0).
Sayangnya, perangkat ini tidak masuk secara resmi ke Indonesia sehingga pengguna hanya akan menerima garansi distributor.
Harga:
Xiaomi Mi A3 RAM 4 GB + 64 GB: Rp 2.480.000.
Jadi, smartphone mana yang jadi pilihan Anda dengan chipset Snapdragon 665?