5. Kustomisasi pengaturan
Pengguna juga dapat melakukan kustomisasi pengaturan pada kamera Huawei Nova 5T seperti saat menggunakan kamera DSLR.
Pengguna bisa bereksperimen dengan Pro Mode untuk mengontrol ISO, shutter speed, dan aperture untuk kamera utama dan ultra-wide. Sementara utnuk video, pengguna dapat mengatur resolusi video maksimal hingga 4K. Beberapa shooting mode juga tersedia, seperti panorama, slow motion video, dan light painting.
Huawei Nova 5T sendiri dibanderol dengan harga Rp 6,9 juta.
Baca Juga: Adu Keren Smartphone Elegan Huawei nova 5T, Oppo Reno dan Samsung A70