Berita Top Tekno 4 September, PBB: Blokir Internet di Papua Langgar HAM

Liberty Jemadu Suara.Com
Kamis, 05 September 2019 | 07:05 WIB
Berita Top Tekno 4 September, PBB: Blokir Internet di Papua Langgar HAM
Polisi saat melakukan razia di Jayapura, Papua. (Antara).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

5. Oppo A9 2020 Dipastikan Masuk ke Indonesia

Logo Oppo. [Shutterstock]
Logo Oppo. [Shutterstock]

Oppo segera menghadirkan perangkat terbarunya di Indonesia. Hal ini dikonfirmasi dengan munculnya sertifikat yang tercatat pada situs sertifikasi postel dan P3DN Kementrian Perindustrian.

Perangkat yang membawa nama Oppo A9 2020 ini pun sudah digembar-gemborkan para brand ambassador Oppo lewat akun mereka. Baik Morgan Oey, Billy Davidson, Chelsea Islan dan Vanesha Prescilla menggunggah foto pada akun instagramnya dengan menyertakan tagar #OPPOA9_2020.

Baca selengkapnya

Baca Juga: Youtube Didenda Rp 2,4 Triliun Karena Langgar Privasi Anak

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI