5 Berita Top Tekno: Dari Negara Miskin, Gojek Tak Cocok untuk Malaysia

Liberty Jemadu Suara.Com
Sabtu, 24 Agustus 2019 | 06:25 WIB
5 Berita Top Tekno: Dari Negara Miskin, Gojek Tak Cocok untuk Malaysia
Presiden Joko Widodo atau Jokowi berpidato dalam acara yang digelar Gojek di Ancol, Jakarta Utara, Kamis malam (11/4/2019). [Suara.com/Ummi Hadyah Saleh]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Namun menggunakan smartphone saat mengisi daya dapat menyebabkan konsekuensi yang merugikan dan fatal, seperti bocah lelaki yang meninggal karena tersengat listrik saat sedang bermain game di smartphone miliknya.

Baca selengkapnya

5. Huawei Belum Luncurkan Ponsel Bersistem Harmony OS Tahun Ini

Huawei, pada Jumat (9/8/2019), meluncurkan sistem operasi Harmony OS yang bisa menggantikan Android. [Twitter/Huawei]
Huawei, pada Jumat (9/8/2019), meluncurkan sistem operasi Harmony OS yang bisa menggantikan Android. [Twitter/Huawei]

Huawei mengatakan bahwa pihaknya belum akan meluncurkan ponsel bersistem operasi Harmony OS pada tahun ini dan masih akan bergantung pada Android buatan Google.

Baca Juga: Mahathir Mohamad Bela Gojek di Malaysia

"Kami ingin mempertahankan satu standar, satu ekosistem," kata Wakil Presiden Senior Huawei, Vincent Yang, di New York, Amerika Serikat pekan ini.

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI