Diam-diam Twitter Uji Coba Fitur Baru, Ini Fungsinya

Agung Pratnyawan Suara.Com
Senin, 17 Juni 2019 | 19:20 WIB
Diam-diam Twitter Uji Coba Fitur Baru, Ini Fungsinya
Aplikasi Twitter sedang dibuka di sebuah ponsel pintar bersistem iOS (Shutterstock).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Uji coba fitur Hide Replies Twitter. (Twitter/  @wongmjane)
Uji coba fitur Hide Replies Twitter. (Twitter/ @wongmjane)

Dulu Twitter selalu membanggakan keterbukaannya dalam menyampaikan pendapat. Kini memberikan fitur untuk menyembunyikan balasan dari sebuah tweet.

Diduga Twitter ingin menjaga kesehatan timeline dari para pengguna yang cukup mengganggu. Namun cara ini juga bisa dipakai untuk membungkam kritik yang tak diinginkan.

Kita tunggu saja hasil pengujian fitur baru Twitter ini di Kanada apakah sukses atau tidak. Anda sendiri bagaimana? Menerima Hide Replies ini atau tidak? (HiTekno.com).

Baca Juga: Fitur Baru Instagram Ini Bikin Lebih Merakyat

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI