Lima Aplikasi Peta Digital Pemandu Mudik

Rabu, 29 Mei 2019 | 13:30 WIB
Lima Aplikasi Peta Digital Pemandu Mudik
Ilustrasi peta mudik. [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

HERE WeGo

Here WeGo. [Google Play Store]
Here WeGo. [Google Play Store]

HERE WeGo adalah salah satu dari beberapa pesaing yang serius akan melawan popularitas Google Maps di ruang aplikasi navigasi dan peta digital. Aplikasi ini memiliki fitur antarmuka yang sederhana dengan opsi pemetaan di seluruh dunia.

Selain itu, pemudik juga bisa mengunduh peta area yang diinginkan dan dapat digunakan secara offline. Hal tersebut tentunya membantu jika pemudik dalam kondisi saat mereka tidak dapat menggunakan koneksi internet.

MapQuest

Baca Juga: Kemenhub Gandeng XL Hadirkan Peta Aplikasi Mudik

MapQuest. [Google Play Store]
MapQuest. [Google Play Store]

Salah satu fitur MapQuest yang bisa dimanfaatkan pemudik adalah kemampuannya dalam mengubah rute perjalanan secara otomatis, seandainya kondisi lalu lintas bermasalah, seperti macet.

Selain itu, pemudik juga bisa berbagi cerita mengenai lokasi-lokasi yang dilewati selama perjalanan, jalur alternatif baru, atau sekadar membuat informasi seputar landmark ikonik di wilayah-wilayah tertentu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI