David Santoso menambahkan bahwa kini aplikasi Tron telah diunduh sebanyak 2000 kali dan sebanyak 30 angkot telah beroperasi menggunakan aplikasi Tron. Pihaknya menargetkan untuk mengoperasikan 10.000 angkot dengan menggunakan aplikasi Tron di kuartal pertama tahun 2020.
Aplikasi Tron Meluncur, Bekasi Kini Punya Angkot Online
Jum'at, 03 Mei 2019 | 17:58 WIB

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
BERITA TERKAIT
Cek Fakta: Video Banjir di Bekasi Setinggi 4 M Tenggelamkan Perumahan Elit
13 Maret 2025 | 11:02 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI