Itu memungkinkan mereka dapat bertengger di pohon eukaliptus tanpa merasa sakit.
Jumlah koala berkurang cukup banyak dalam 20 tahun terakhir. Satu dari empat koala telah mati dalam rentang waktu tersebut karena kehilangan habitatnya.
Kini, hewan imut seperti koala sudah mendapatkan perhatian bagi para aktivis dan organisasi lingkungan.
Melihat video koala yang lucu dan fakta mengagetkan tentang mereka, kita harus berusaha untuk melestarikan keberadaan hewan tersebut.
Baca Juga: Coba Pencarian Google Orang Tiap Daerah, Lihat Hasilnya!