4. Tipis dan lapang
Demi mendukung produktivitas dan pengalaman hiburan terbaik, Samsung Galaxy Tab S4 hadir dengan layar Super AMOLED beresolusi 2560x1600 dengan bezel yang tipis.
Desain ini akan membuat pengguna mendapatkan pengalaman menonton yang lebih baik karena Galaxy Tab S4 memiliki rasio layar 16:10. Dengan dihilangkannya tombol home dan logo merek pada bagian depan perangkat membuat ukuran rasio menjadi screen-to-body.
5. Samsung Flow
Samsung Flow merupakan peranti yang memungkinkan Samsung Galaxy Tab S4 terhubung dengan perangkat Samsung lain, mulai dari PC hingga ponsel pintar. Dengan fitur ini konten bisa dengan mudah dibagikan dengan perangkat lain.