So Sweet, Warganet Banjiri Twitter dengan#Ahok52TetapBertjahaja

Jum'at, 29 Juni 2018 | 13:07 WIB
So Sweet, Warganet Banjiri Twitter dengan#Ahok52TetapBertjahaja
Terpidana kasus penistaan agama Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok tiba di rumah tahanan LP Cipinang, Jakarta. [Antara]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Mantan Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama merayakan ulang tahunnya yang ke-52 pada hari Jumat (29/6/2018). Selain diadakannya perayaan kecil di Mako Brimob Kepala Dua, Depok oleh keluarga dan kerabat dekat, warganet pun turut merayakannya di platform media sosial Twitter dengan tagar #Ahok52TetapBertjahaja yang hingga kini masih menjadi trend topic Indonesia dengan total lebih dari 18 ribu tweet.

Berbekal kreativitas, beberapa akun Twitter mengucapkan selamat ulang tahun kepada Ahok dengan cara yang unik. Mulai dari berinisiatif membuat video singkat hingga ucapan berbentuk puisi. Berikut ini lima ucapan warganet di hari ulang tahun Ahok dengan berbagai cara:

1. Bikin video berisi foto Ahok dengan backsound lagu Selamat Ulang Tahun karya Jamrud

Warganet rayakan Ulang Tahun Ahok. [Twitter]
Warganet rayakan Ulang Tahun Ahok. [Twitter]

2. Masih dengan kreativitas yang sama, ucapkan lewat video dengan backsound lagu Menunggu Kamu karya Anji ditambah dengan caption yang seperti puisi

Baca Juga: #Ahok52TetapBertjahaja, Bikin Haru Ucapan Ultah Ahok dari Netizen

Warganet rayakan Ulang Tahun Ahok. [Twitter]
Warganet rayakan Ulang Tahun Ahok. [Twitter]

3. Mengingat kembali ucapan dan pesan Ahok di hari ulang tahun mantan ornag nomor satu DKI itu

Warganet rayakan Ulang Tahun Ahok. [Twitter]
Warganet rayakan Ulang Tahun Ahok. [Twitter]

4. Mengirim karangan bunga secara langsung ke Mako Brimob

Warganet rayakan Ulang Tahun Ahok. [Twitter]
Warganet rayakan Ulang Tahun Ahok. [Twitter]

5. Sebagai wujud rasa terima kasih atas yang dilakukan oleh Ahok, warganet satu ini tulis kalimat yang menyentuh

Warganet rayakan Ulang Tahun Ahok. [Twitter]
Warganet rayakan Ulang Tahun Ahok. [Twitter]

Baca Juga: Pertemuan Trump dan Kim Jong Un Jadi Trending Topic

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI