Daftar Negara Berisiko Letusan Gunung Berapi, Indonesia Pertama?

Dythia Novianty Suara.Com
Kamis, 07 Juni 2018 | 13:54 WIB
Daftar Negara Berisiko Letusan Gunung Berapi, Indonesia Pertama?
Gunung Tambora. [Wikipedia]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

2. Filipina

Gunung Mayon. [Wikipedia]

Foto: Gunung Mayon. [Wikipedia]

Gunung Mayon merupakan gunung berapi yang masih aktif di negara ini. Lima pendaki tewas dan tujuh orang terluka pada ledakan freatik yang terjadi di Gunung Mayon.

3. Jepang

Gunung Sakurajima. [Wikipedia]

Foto: Gunung Sakurajima. [Wikipedia]

Gunung Sakurajima terletak di Prefektur Kagoshima, Kyushu, Jepang. Sampai sekarang gunung ini masih aktif. Terletak di Kaldera Aira yang terbentuk akibat letusan luar biasa 22.000 tahun yang lalu.

Riwayat Gunung ini memiliki ratusan letusan eksplosif yang cukup membahayakan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI