Haru, Pemakaman Adara Taista Ternyata Ulang Tahun Rasyid Rajasa

Selasa, 22 Mei 2018 | 19:30 WIB
Haru, Pemakaman Adara Taista Ternyata Ulang Tahun Rasyid Rajasa
Rasyid Rajasa dan Adara Taista. (@rasyidrajasa/Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

@ruby_26 ; "Dan di hari ulang tahun Acid ini yg ke-28 ,, mungkin tidak pernah ada cara yang lebih baik untuk mengucapkan selamat ulang tahun pada hari ini untukmu ... Sebaliknya kami akan berdoa untukmu .. untuk kesehatanmu, kesejahteraan dan bagimu untuk selalu kuat dan bahagia .. insya Allah pada hari ulang tahunmu untuk tahun-tahun mendatang. Happy doa day sayangku."

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI